ARMADA SAKTI MARTHAPURA

Jumat, 11 Juni 2010

Rame nya Kebersamaan keluarga SAKTI


Bermain, tertawa dan segala rupanya paskibra ARMADA SAKTI MARTHAPURA.....
Semua dirasakan dengan penuh kebahagiaan..
meski sedih,duka cita,,,,
semua kami dapat obati dengan rasa persahabatan ini....

Juara Lomba GLASSES SMKN 1 CIKAMPEK
Juara Utama 2
Juara Danton Terbaik 3
Juara Pengetahuan Umum 2
Juara PBB DASAR TERBAIK
Juara Variasi Formasi Terbaik

Nilai Total PBB=DANRU=Varfor tertinggi
Namun Karena Nilai Pengetahuan Umum Kalah. diurutan ke 2...
Tirta mulya ke 1....
Namun Kami Puas PBB Dasar Dan Varfor Kami Mampu Menyaingi Mereka........
Dan Kami Bangkit untuk Hari Yang Lebih Berwarna


Paskibra Armada Sakti Marthapura Didirikan Semenjak Alm. Ayahanda Ade Sukarna
Pada 08 mei 1988
Dengan Nama Para Pelatih
1988-1996 (Tidak Di ketahui Pelatihnya)
Kang Agus Sopian "pindah ke SMN 7 Karawang/SMPN 1 Majalaya" (1996-2000)
Kang Hendra (Pimen) "Kerja" (2000-2002)
Kang Bayu "Kerja"(2001-2002)
Kang Hendra Kurnia (2002-2004) "Berhenti & Melatih SD"
Kang Sopyan & Kang Ponda (2004-2006) "Kerja"
Kang Dendi & Kang Deden (2006-2007) "Di Hentikan (Konflik)"
Kang Riamansyah/Iamz (2006 "Melatih Pasukan Junior Dan Pasukan Sendiri Sampai Sekarang)
Kang Ilham Eka Ramdhani ( 2009-Sampai Sekarang)

Pembina Paskibra SMPN 4 Karawang/SMPN 1 Karawang Timur
1988-1997 Tidak Ada Pembina (Tidak Di Ketahui dan tidak tentu)
Alm. Ade Sukarna (1994-2005)
Ade Koswara Sugandhi (2005-2006)
Ade Sukarna (2005-2009)
Eneng Rohaeti (2009 Sampai Sekarang)

ARMADA SAKTI MARTHAPURA


Pelatihan, pendidikan dan Metoda pengamalan berbangsa dan bernegara dalam bentuk kekeluargaan dan kebersamaan,

Armada Sakti Marthapura Di bentuk dengan satu tujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan sikap seorang pelajar, agar dapat di amalkan dalam kehidupan sehari-hari
Armada sakti marthapura di ambil dengan kepanjangan : "Anak Remaja Muda Satu Karawang Timur Martabat Putra-putri Karawang"

Armada Sakti Marthapura dibentuk untuk dapat berkreasi sendiri tanpa jadi peniru atau Plagiat.